" Selamat Datang Di Website Resmi Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat. "
blog-img

Situasi Terkini Perkembangan Covid 19 di Provinsi Papua Barat tanggal 12 Agustus 2020

 Petran Mangalik  |   12/08/2020  |   Covid-19 Papua Barat  |   812 Baca

Dari hasil pemeriksaan PCR terdapat penambahan 13 Orang Positif Covid-19 pada hari ini, yang berasal dari Kota Sorong, sehinggah total Kasus Positif Covid-19 di Papua Barat bertambah menjadi 571 Orang atau 10,7%, dari Total Jumlah orang yang telah diperiksa sebanyak 5354 Orang, dan 8 Orang dinyatakan SEMBUH Covid-19, yang berasala dari Kabupaten Sorong 5 Orang, Kota Sorong 2 Orang, dan Kabupaten Manokwari 1 Orangmaka total Sembuh Covid-19 di Papua Barat menjadi 400 Orang atau secara persentase tingkat kesembuhan di Papua Barat mencapai 70,1% dengan jumlah kematian dari kasus Positif (terkonfirmasi) 7 Orang atau 1,2% dari Total jumlah kasus Positif.

Berikut rekapitulasi lengkap jumlah KONTAK ERAT dan SUSPEK baik yang Diisolasi dan Discarded, serta jumlah kasus Positif Covid-19 pada kabupaten/Kota di Papua Barat pada hari ini, Rabu 12 Agustus 2020 :

KONTAK ERAT

Total Kontak Erat di Papua Barat saat ini mencapai 5138 Orang, dengan Kontak Erat Diisolasi sebanyak 610 Orang dan Kontak Erat Discarded sebanyak 4528 Orang, berikut sebarannya pada Kabupaten/Kota di Papua Barat baik yang Diisolasi ataupun yang telah Discarded :

  1. Kabupaten Fak-fak, Total Kontak Erat 46 Orang, dan Kontak Erat Discarded sebanyak 46 Orang;
  2. Kabupaten Kaimana Total Kontak Erat 93 Orang, Kontak Erat Diisolasi 8 Orang, dan Kontak Erat Discarded 85 Orang;
  3. Kabupaten Teluk Wondama, Total Kontak Erat 122 Orang, Kontak Erat Diisolasi 25 Orang dan Kontak Erat Discarded 97 Orang;
  4. Kabupaten Teluk Bintuni, Total Kontak Erat berjumlah 569 Orang, dan Kontak Erat Discarded 569 Orang;
  5. Kabupaten Manokwari, Total Kontak Erat berjumlah 1552 Orang, Kontak Erat Diisolasi 154 Orang dan Kontak Erat Discarded 1398 Orang.
  6. Kabupaten Sorong, Total Kontak Erat berjumlah 380 Orang, Diisolasi 70 Orang dan 310 Orang Discarded;
  7. Kabupaten Raja Ampat, Total Kontak Erat berjumlah 317 Orang, dan 317 Orang Discaerded;
  8. Kabupaten Manokwari Selatan Total Kontak Erat berjumlah 31 Orang, Kontak Erat Diisolasi 1 Orang dan Kontak Erat Discarded 30 Orang :
  9. Kota Sorong, Total Kontak Erat berjumlah 2028 Orang, Kontak Erat Diisolasi 353 Orang dan Kontak Erat Discarded 1675 Orang.

SUSPEK  

Total Suspek sampai dengan saat ini berjumlah 1532 Orang, Jumlah Suspek Diisolasi 52 Orang dan Jumlah Suspek Discarded 1480, berikut sebarannya pada Kabupaten/Kota di Papua Barat baik yang Diisolasi ataupun yang telah Discarded :

  1. Kabupaten Fak-fak total 330 Orang, dan 330 Orang Suspek Discarded;
  2. Kabupaten Kaimana 18 Orang, Suspek Discarded 18 Orang ;
  3. Kabupaten Teluk Wondama total 35 Orang, Suspek Diisolasi sebanyak 7 Orang dan Suspek Discarded 28 Orang ;
  4. Kabupaten Teluk Bintuni Total 28 Orang,Suspek Diisolasi 1 Orang dan Suspek Discarded 27 Orang ;
  5. Kabupaten Manokwari total 302 Orang, Jumlah Suspek Diisiolasi 26 Orang dan Jumlah Suspek Discarded 276 Orang ;
  6. Kabupaten Sorong Selatan total 116 Orang, Suspek Discarded 116 Orang 
  7. Kabupaten Sorong Total 70 Orang, Suspek Diisolasi 4 Orang dan Suspek Discarded 66 Orang;
  8. Kabupaten Raja Ampat total 214 Orang, dan Suspek Discarded 214 Orang;
  9. Kabupaten Tambrauw total 1 Orang, dan Suspek Discarded 1 Orang;
  10. Kabupaten Manokwari Selatan Total 11 Orang, Suspek Discarded 11 orang;
  11. Kabupaten Pegunungan Arfak Total 6 Orang,  dan Suspek Discarded 6 Orang.
  12. Kota Sorong total 401 Orang, Suspek Diisolasi 14 Orang dan Suspek Discarded 387 Orang;

Pemeriksaan Laboratorium,

Hingga kini, Total Orang yang telah diperiksa sebanyak 5354 Orang, dengan hasil pemeriksaan sebagai berikut : 

  • PCR Positif (+) : 571 Orang atau 10,7% dari Total Jumlah Orang yang telah di Periksa, berikut Rekapitulasinya per Kab/Kota : 
  1. Kab. Fak-fak 9 Orang
  2. Kab. Kaimana 2 Orang
  3. Kab. Teluk Wondama 14 Orang
  4. Kab. Teluk Bintuni 50 Orang
  5. Kab. Manokwari 85 Orang
  6. Kab. Sorong Selatan 0 Orang
  7. Kab. Sorong 95 Orang
  8. Kab. Raja Ampat 19 Orang
  9. Kab. Maybrat 0 Orang
  10. Kab. Tambrauw 0 Orang
  11. Kab. Manokwari Selatan 1 Orang
  12. Kab. Pegunungan Arfak
  13. Kota Sorong 296 Orang
  • PCR Negatif (-) : 4783 Orang atau 89,3% dari Jumlah Orang yang telah di Periksa, berikut Rekapitulasinya per Kab/Kota : 
  1. Kab. Fak-fak 37 Orang
  2. Kab. Kaimana 92 Orang
  3. Kab. Teluk Wondama 171 Orang
  4. Kab. Teluk Bintuni 501 Orang
  5. Kab. Manokwari 1556 Orang
  6. Kab. Sorong Selatan 3 Orang
  7. Kab. Sorong 571 Orang
  8. Kab. Raja Ampat 275 Orang
  9. Kab. Maybrat 1 Orang
  10. Kab. Tambrauw 1 Orang
  11. Kab. Manokwari Selatan 16 Orang
  12. Kab. Pegunungan Arfak 0 Orang
  13. Kota Sorong 1559 Orang

Sembuh :

  • 400 Orang (70,1%)

Berikut Jumlah dan Persentase tingkat kesembuhan di masing masing kabupaten/Kota : 

  1. Kabupaten Fak fak 7 Orang ( 77,78 %)
  2. Kabupaten Kaimana 1 Orang ( 50,00 % )
  3. Kabupaten Teluk Wondama 12 Orang ( 85,71 %) 
  4. Kabupaten Teluk Bintuni 50 Orang ( 100 %)
  5. Kabupaten Manokwari 54 Orang ( 63,53 %)
  6. Kabupaten Sorong 78 Orang ( 82,11 %) 
  7. Kabupaten Raja Ampat 19 Orang ( 100 %)
  8. Kabupaten Maybrat
  9. Kabupaten Tambrauw
  10. Kabupaten Manokwari Selatan 1 Orang ( 100 %)
  11. Kab. Pegunungan Arfak 
  12. Kota Sorong 176 Orang ( 59,46 %)

Kasus Meninggal sebanyak 24 (Dua Puluh Empat) orang sebagai berikut:

  • RT-PCR Positif 7 Orang :
  1. Kota Sorong 5 Orang
  2. Kabupaten Manokwari 2 Orang
  • PROBABLE / SUSPEK 17 Orang, masing masing dari :
  1. Kota Sorong 8 Orang,
  2. Kabupaten Manokwari 1 Orang,
  3. Kabupaten Teluk Bintuni 6 Orang,
  4. Kabupaten Raja Ampat 1 Orang
  5. Kabupaten Sorong 1 Orang
  • KONTAK ERAT 1 Orang, dari : 
  1. Kabupaten Teluk Bintuni

Lebih baik mencegah daripada mengobati, dengan rutin menjalani cara pencegahan sesuai dengan protokol kesehatan yang telah DIANJURKAN OLEH PEMERINTAH dan juga dengan menerapkan pola hidup yang sehat maka kita tak perlu khawatir penyakit akan datang "SELALU JAGA KESEHATAN, TETAP SEMANGAT & SALAM SEHAT".

(PI&HUMAS 12/08/2020)




Berita Terbaru

Tim PKB Dinkes Papua Barat Ke Kampung Arguni dan Kampung Taver

06 May 2024 | 27 Baca


Pelayanan Kesehatan Bergerak Di Kampung Adijaya dan Kampung Karawawi

25 April 2024 | 133 Baca


Cakupan Malaria Di Papua Barat

24 April 2024 | 122 Baca


Dinkes Papua Barat Gelar Bakti Sosial dan Pelayanan Kesehatan

04 April 2024 | 168 Baca


Sosialisasi Integrasi Layanan Primer

29 March 2024 | 181 Baca


BERBAGI TAKJIL

28 March 2024 | 184 Baca


Lihat Selengkapnya

Total Pengunjung

591,836 Pengunjung

Pengunjung Bulan May

2,687 Pengunjung

Pengunjung Hari Ini

98 Pengunjung

Website Kab/Kota

footer_logo
footer_logo
footer_logo

2020 © copyright by Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat. All rights reserved.