CAPAIAN VAKSINASI COVID-19 PROVINSI PAPUA BARAT 19 Oktober 2021
Ronny Risamassu / Tuesday, 19 Oct 2021 / 23:26 WIT / 828 Read
Capaian Vaksinasi Covid-19 Provinsi Papua Barat hingga saat ini untuk Dosis Pertama mencapai 266.516 (33,4%) dari sasaran 797.402, dan untuk Dosis Kedua mencapai 174.028 (21,8%), Update Tanggal 19 Oktober 2021.
Rekapitulasi Capaian Vaksinasi Covid-19 Berdasarkan Kabupaten/Kota di Papua Barat :
Dosis Pertama :
- Kab. Fak-Fak mencapai 20.627 Sasaran (36,2%)
- Kab. Kaimana mencapai 12.614 Sasaran (29,1%)
- Kab. Teluk Wondama mencapai 8.635 Sasaran (31,0%)
- Kab. Teluk Bintuni mencapai 16.336 Sasaran (26,3%)
- Kab. Manokwari mencapai 76.157 Sasaran (57,4%)
- Kab. Sorong Selatan mencapai 7.495 Sasaran (20,7%)
- Kab. Sorong mencapai 27.373 Sasaran (32,5%)
- Kab. Raja Ampat mencapai 13.460 Sasaran (31,3%)
- Kab. Tambrauw mencapai 1.509 Sasaran (7,5%)
- Kab. Maybrat mencapai 1.777 Sasaran (5,5%)
- Kab. Manokwari Selatan mencapai 7.051 Sasaran (27,6%)
- Kab. Pegunungan Arfak mencapai 125 Sasaran (0,4%)
- Kota Sorong mencapai 73.357 Sasaran (36,1%)
Dosis Kedua :
- Kab. Fak-Fak mencapai 11.993 Sasaran (21,0%)
- Kab. Kaimana mencapai 7.929 Sasaran (18,3%)
- Kab. Teluk Wondama mencapai 5.392 Sasaran (19,3%)
- Kab. Teluk Bintuni mencapai 9.138 Sasaran (14,7%)
- Kab. Manokwari mencapai 49.844 Sasaran (37,6%)
- Kab. Sorong Selatan mencapai 4.891 Sasaran (13,5%)
- Kab. Sorong mencapai 19.686 Sasaran (23,4%)
- Kab. Raja Ampat mencapai 6.799 Sasaran (15,8%)
- Kab. Tambrauw mencapai 802 Sasaran (4,0%)
- Kab. Maybrat mencapai 1.473 Sasaran (4,6%)
- Kab. Manokwari Selatan mencapai 4.742 Sasaran (18,6%)
- Kab. Pegunungan Arfak mencapai 109 Sasaran (0,3%)
- Kota Sorong mencapai 51.230 Sasaran (25,2%)
Informasi Lengkap Covid-19 & Capaian Vaksin di Papua Barat ---> https://covid19papuabarat.org/
-humas_dinkes_pabar-
#DinkesPabar #SalamSehat